TRANSFORMASI ORGANISASI PENGELOLA PENDIDIKAN TINGGI KEPARIWISATAAN

said, Farid and Aqib, Haedar and Widjaya, Herry Rahmat and Ferdianto, Jujuk and Batubara, Rizda Endaen and Hizmi, Surayyal (2021) TRANSFORMASI ORGANISASI PENGELOLA PENDIDIKAN TINGGI KEPARIWISATAAN. Politeknik Pariwisata Lombok.

[img] Text
LAPORAN PENELITIAN INSTTUSI 1 TAHUN (2021).pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini berusaha menghadirkan berbagai bentuk solusi terkait fenomena keberadaan perguruan tinggi pada kementrian lain (PTKL). Issu yang mendasari penelitin ini berawal dari sebuah kajian terkait PTKL yang dianggap memiliki anggaran jauh melebihi Kmendikbudristek, konsekuensi dari hal itu PTKL harus menerima mahasiswa program kedinasa sesuai dengan tupoksinya. Fokus penelitian ini terkait dengan a) mengkonstruksi Road map Pendidikan vokasi Perguruan Tinggi Negeri Pariwisata Kemenparekraf; b) menyusun Strategi antisipasi yang efisien pasca terbitnya Peratuaran Pemerintah tentang Penyelenggaraan PT oleh Kementerian Lain dan Lembaga Pemerintah NonKementerian; dan c) mendesain model kebijakan kolaborasi Tata kelola kelembagaan dalam membentuk SDM Kepariwisataan yang unggul berkelanjutan. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian merupakan penelitian kualitatif dengan model Participatory Action Research (PAR) (Kemmis & Teggart, 2010), hal ini terkait dengan tema penelitian, jenis dan sumber data terkait dengan pengguna (user) lulusan dan Lembaga Negara Setingkat Kementrian yang mengelola perguruan tinggi (PTKL). Walaupun demikian untuk memudahkan implementasinya mengkombinasikan dengan studi feomenologi yang terjadi di beberapa subyek terteliti.Hasil dari penelitian ini terkait dengan a) Roadmap Perguruan Tinggi Vokasi Bidang Pariwisata; b) Harmonisasi Pelaksanaan Tata Kelola Perguruan Tinggi Bidang Pariwisata; c) Telaah analisis regulasi PTKL Bidang Pariwisata Berdasarkan Peratuiran Perundang-undangan

Item Type: Other
Subjects: A General Works > AS Academies and learned societies (General)
L Education > L Education (General)
L Education > LC Special aspects of education
L Education > LG Individual institutions (Asia. Africa)
Depositing User: Admin Prodi DPA Dewi Pratiwi Azis
Date Deposited: 22 Feb 2022 06:11
Last Modified: 22 Feb 2022 06:11
URI: http://repository.poltekparmakassar.ac.id/id/eprint/425

Actions (login required)

View Item View Item