Peran Perempuan Pesisir dalam Pengembangan Pariwisata Bahari Desa Madello Kabupaten Barru Sulawesi Selatan

Dewi, Surya (2021) Peran Perempuan Pesisir dalam Pengembangan Pariwisata Bahari Desa Madello Kabupaten Barru Sulawesi Selatan. In: Workshop Penelitian Individu Poltekpar Makassar. (Unpublished)

[img] Text
Surya Dewi - Peran Perempuan Pesisir Dalam Pengembangan Pariwisata Bahari Desa Madello Kabupaten Barru Sulawesi Selatan - 2021.pdf

Download (6MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat sejauh mana peran perempuan dalam pengembangan pariwisata bahari di desa madello Kabupaten Barru. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kualitatitf. Adapun pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi, wawancara dan dokumentasi. Berdasarkan penelitian dilapangan dite,mukan bahwa 1) peran perempuan pesisir di desa madello bergerak pada sektor ekonomi jasa dalam pembuatan sirup mangrove, olahan rumput laut, terasi dan pengolahan abon ikan yang tersebar di dusun Ujunge dan Pulau Pannikian. 2) Potensi wisata yang dimiliki desa madello yakni garis pantai yang cukup panjang, didesa ini wisatawan dapat menikmati beberapa atraksi wisata antara lain pulau pannikiang, pantai ujunge, wduwisata dihutan mangrove, wisata kuliner dan snorkling; 3) pengembangan desa wisata dilakukan dengan cara memaksimalkan potensi yang dimiliki desa, membentuk kelompok wanita yang terbagi dalam 3 kelompok yakni kelompok wanita tani, kelompok ibu-ibu PKK dan kelompok majelis taklim

Item Type: Conference or Workshop Item (Lecture)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Education
Depositing User: Farah Admin Prodi PKA
Date Deposited: 22 Jun 2023 02:18
Last Modified: 22 Jun 2023 02:18
URI: http://repository.poltekparmakassar.ac.id/id/eprint/683

Actions (login required)

View Item View Item